logo blog

Kenali Gejala Anemia dan Cara Menyembuhkannya

Gejala Anemia
Anemia adalah Kuangnya darah (sel darah Merah) atau Hemoglobin (Protein pembawa oksigen) Dibawah normal. Penderita anemia disebabkan kurangnya oksigen dalam darah sehingga badan terasa lemas karena kurangnnya energi dalam tubuh.

Kenali gejala-gejala Anemia, sehingga anda dapt mengantisipasi sejak dini agar tidak terkena anemia. Gejala-gejala anemia secara umum yaitu:

1. Sering Kelelahan

Bila anda mengalami gejala kelelahan dalam jangka waktu yang lama, dan tidak sembuh-sembuh maka sel darah merah anda berkurang. Kurangnnya sel darah merah membuat tubuh anda secara lemas dan hal tersebut merupakan gejala anemia.

2. Ujung Jari Pucat

Ciri-ciri anemia adalah ujung jari pucat. Saat anda menekan ujung jari anda, seharusnnya setelah dilepaskan akan kembali berwarna merah. Bila terkena anemia, maka warnannya tetap putih dan pucat.

3. Kelopak Mata Pucat

Jika kelopak mata pucat terutama di bagian bawah mata, itu sedah dikatakan anda memiliki penyakit anemia. Banyak orang yang mendiaknosa anemia terutama hanya melihat bagian kelopak mata.

4. Sering Mual

Mereka yang menderita anemia seringkali mengalami gejala morning sickness atau mual segera setelah mereka bangun dari tempat tidur di pagi hari..

5. Sakit kepala

Kekurangan darah membuat suplai oksigen ke otak menjadi berkurang sehingga akan merasakan sakit kepala. Jika anda sakit kepala dan disertai tanda-tanda anemia lainnya, segeralah periksaan ke dokter.

6. Wajah Pucat

Jika Anda mengalami anemia, wajah Anda akan terlihat pucat. Kulit juga akan menjadi putih kekuningan.

7. Sesak napas

Kurangnnya suplai oksigen ke seluruh tubuh membuat anda merasa sesak dan terengah-engah saat beraktifitas. Hal tersebut akan cepat lelah karena sel darah merah yang membawa oksigen ke seluruh tubuh berkurang.

8. Denyut Jantung Tidak Teratur

Ketika tubuh mengalami kekurangan oksigen, denyut jantung meningkat. Hal ini menyebabkan jantung berdebar tidak teratur dan cepat. Palpitasi adalah istilah medis untuk denyut jantung tidak teratur, terlalu kuat atau memiliki kecepatan abnormal.

9. Rambut rontok

Rambut rontok bisa menjadi gejala anemia. Ketika kulit kepala tidak mendapatkan makanan yang cukup dari tubuh, Anda akan mengalami penipisan rambut dengan cepat.

10. Menurunnya Kekebalan Tubuh

Ketika tubuh Anda memiliki energi yang sangat sedikit, kekebalan atau kemampuan tubuh untuk melawan penyakit ikut menurun. Anda akan mudah jatuh sakit atau kelelahan.

Jika anda sudah mengalami anemia akut, dan mau pinsan maka segeralah pergi ke dokter untuk penanganan lebih cepat. Banyak cara untuk mencegah terjadinya anemia yaitu dengan menggunakan obat herbal.

Bagi yang memiliki riwayat anemia, gunakan obat herbal untuk menyembuhkan dan mencegah Anemia kambuh kembali.

Herbal Pendukung
Unuk mengatsi tekanan darah rendah
CABE JAWA

POM TR 133 372 151

Isi : 60 Kapsul

Harga Jawa : Rp 45.000,
Luar Jawa : Rp 50.000,

Belum termasuk Ongkir
 
Pemesanan

Silahkan terlebih dahulu ketik

#Pesan Cabe Jawa
#Nama Lengkap :
#Alamat Lengkap :
#Kode Pos :
#Jumlah Pesan :

Kirim SMS Ke nomer 0856 250 9013

Dapatkan diskon harga khusus untuk pembelian minimal 5 botol sekaligus.

KAMI DAPAT MENGIRIM KE SELURUH PELOSOK INDONESIA

Punya pertanyaan, kritik dan saran berkaitan artikel ini, silahkan tulis boleh memakai Anonymous, kami akan segera menanggapainya.
EmoticonEmoticon